KEBIJAKAN PRIVASI
A. Lingkup Kebijakan Privasi
Bahwa dalam penggunaan Layanan Janji Pertemuan dan Layanan Pemeriksaan Kesehatan pada Aplikasi, PENGGUNA memahami bahwa RSUD Oto Iskandar Di Nata hanyalah penyedia fitur-fitur Layanan tersebut, yang bertujuan untuk memberi kenyamanan dan kemudahan kepada PENGGUNA dalam melakukan Registrasi, maka setiap pelaksanaan Layanan tersebut yang dilakukan oleh PENGGUNA dengan Dokter ialah tindakan antara PENGGUNA dengan Dokter dan jelas diluar kuasa kendali RSUD Oto Iskandar Di Nata, maka apabila dikemudian hari muncul permasalahan hukum mengenai isi dan/atau pernyataan-pernyataan dari tindakan antara PENGGUNA dengan Dokter, sepenuhnya menjadi tanggung jawab PENGGUNA dan/atau Dokter, selanjutnya PENGGUNA membebaskan RSUD Oto Iskandar Di Nata dari segala tuntutan, dakwaan dan akibat hukum yang ada.
Apliaksi akan mengumpulkan informasi tentang penggunaan, seperti jumlah kunjungan dan aktivitas pengunjung. Data ini dikumpulkan dengan tujuan meningkatkan kenyamanan PENGGUNA serta pelayanan RSUD Oto Iskandar Di Nata.
Untuk perangkat Android Aplikasi akan membutuhkan permission/ izin akses untuk:
Jika ada akses yang tidak diberikan oleh PENGGUNA, maka ada kemungkinan Aplikasi tidak dapat beroperasi atau berfungsi dengan optimal.
Kebijakan Privasi ini diatur berdasarkan hukum Republik Indonesia dan PENGGUNA diwajibkan tunduk kepada semua peraturan yang berlaku di Indonesia.